1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Wisata Pantai Dengan Panorama Terbaik di Dunia

Discussion in 'Travelling and Culinary' started by yuiaragaki, Nov 4, 2015.

  1. yuiaragaki Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 12, 2015
    Messages:
    17
    Trophy Points:
    1
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1 / -0
    Pantai merupakan salah satu kawasan wisata yang siap memanjakan para turis ketika mereka sedang berlibur. Selain banyak aktifitas yang bisa dilakukan di sini, Anda bisa menikmati panorama di sekitar pantai dan laut yang sangat mengagumkan dan eksotis. Dilansir dari Roughguides, ada beberapa pantai mengagumkan di dunia yang berada di luar Indonesia. Berikut beberapa pantai yang siap memanjakan para wisatawan !

    Eagle Beach, Aruba

    [​IMG]


    Aruba yang terletak di Karibia memiliki kawasan pantai yang siap memanjakan para wisatawan. Salah satu pantai yang menjadi incaran para wisatawan adalah Eagle Beach. Di sini para wisatawan bisa melakukan aneka aktifitas seperti berenang, berjemur, beristirahat di hammock, bermain bola dan voli pantai hingga melihat keindahan kehidupan bawah laut. Suasana di Eagle Beach ini sangat eksotis dengan pasir yang lembut dan air yang jernih.

    Head of Meadow Beach, Amerika

    [​IMG]


    Di Amerika Serikat terdapat sebuah pantai yang menyajikan pemandangan nan mengagumkan. Head of Meadow Beach mampu menyajikan perpaduan pantai dan hamparan padang rumput yang sangat pas. Para pengunjung bisa melihat hamparan padang rumput dan juga perbukitan yang rendah di belakang pantai. Sementara di sisi lain terdapat pasir pantai yang lembut berwarna kecoklatan. Apalagi area laut yang bisa memanjakan para wisatawan.

    Playa Uvita, Kosta Rika

    [​IMG]


    Di Kosta Rika terdapat sebuah pantai bernama Playa Uvita. Pantai ini menyajikan air laut yang menjorok cukup dalam ke bibir pantai. Sehingga Anda bisa bermain air di hutan bakau yang terdapat di pantai tersebut. Pasir pantai di Playa Uvita sangat bersih dan lembut. Panorama yang disajikan cukup eksotis dengan tampilan yang menakjubkan. Desiran ombak hingga area hutan bakau menjadi salah satu daya tarik tersendiri.

    Half Moon Bay, Jamaika

    [​IMG]


    Jamaika cukup terkenal dengan pantai Montego Bay. Akan tetapi kawasan pantai Half Moon Bay juga menyajikan pesona yang tidak kalah unik. Di sini Anda bisa melihat sebuah gazebo yang menjorok ke lautan. Terdapat jembatan yang menghubungkan kawasan pantai menuju gazebo yang bisa Anda lalui. Tentu saja di sepanjang jembatan ini Anda bisa melihat kemegahan pantai dan laut yang mempesona.

    Ipanema, Brazil

    [​IMG]


    Di Rio De Janeiro Brazil terdapat sebuah pantai yang sangat ternama. Yaitu pantai Ipanema. Di sini Anda bisa berenang dan berjemur dengan santai. Jika di musim panas, pantai ini akan dipenuhi oleh para wisatawan yang ingin bersantai menikmati liburan mereka di sini. Suasana di Ipanema Beach cukup eksotis dan menyenangkan.

    Sumber : http://panduanwisata.id/2015/11/04/pantai-dengan-panorama-terbaik-di-dunia/
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. ghostzonk17 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 31, 2011
    Messages:
    782
    Trophy Points:
    157
    Ratings:
    +3,757 / -3
    bali ndak ada nih?
     
  4. szq Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 18, 2011
    Messages:
    101
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +9 / -1
    Mau nambahin gan..pantai tangsi di lombok gan..warna pasirnya pink..cm ada 7 di dunia kl ga salah..n salah 1 nya di indo keren kan hehe..cm mau share aja si gan kl mau ke pantai keren n harga lbh terjangkau hehe
     
  5. Hulover Members

    Offline

    Joined:
    Aug 14, 2012
    Messages:
    5
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    wahh Indonesia nggak masuk nih.. padahal di Indonesia ada banyak pantai yang "luar biasa" :ogterharu:
     
  6. pkpjn2000 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 27, 2009
    Messages:
    15
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    kalau pantai di indonesia yang menarik dimana aja sekarang ya?
     
  7. nahrevan Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 3, 2015
    Messages:
    47
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +2 / -1
    derawan juga indah sekali dan menawan, senggigi juga bagus, pantai2 di sulut, raja mpat, dan maluku, banyak yang menyodorkan keindahan tak kalah dgn yg diluar negeri
     
  8. momotaroes Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 18, 2012
    Messages:
    48
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +2 / -0
    mungkin ini thread lebih tepatnya "Pantai dengan panorama terbaik di luar Indonesia"
     
  9. tempepenyet Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 13, 2015
    Messages:
    22
    Trophy Points:
    1
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    Pantai2 di Indonesia juga gak kalah keren.
     
  10. pemakanjiwa Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 5, 2010
    Messages:
    98
    Trophy Points:
    32
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +22 / -0
    kok bali bali & hawaii gak ada, belum cukup menawan kah?... :ogbloon:
     
  11. ptdjaya Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 22, 2015
    Messages:
    15
    Trophy Points:
    1
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    Sebagai negara kepulauan, masa di Indonesia ga ada pantai yang keren sih
     
  12. murderking Members

    Offline

    Joined:
    Dec 20, 2009
    Messages:
    8
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -1
    sangat indah dan menawan sekalii pantainya
     
  13. M_Bull_Z Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 15, 2009
    Messages:
    103
    Trophy Points:
    36
    Ratings:
    +1,101 / -0
    pantai-pantai di indonesia juga gak kalah koq gan :hmm:
     
  14. f4me Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 30, 2010
    Messages:
    48
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +0 / -0
    padahal di indo pantai juga bagus2 kenapa gk masuk ya
     
  15. pumasera Members

    Offline

    Jakarta No.1 Food Delivery

    Joined:
    Apr 2, 2016
    Messages:
    1
    Trophy Points:
    17
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    Pantai di indo bagus2, cuma sayang perawatannya kurang. Kalau udah banyak yg mampir, pasti jadi kotor.
     
  16. blaums Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 12, 2014
    Messages:
    11
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    Kalau ane pantai teleng ria di dekat pacitan. Tempatnya sepi dan berbentuk teluk sehingga berasa private island. Ada hotel cuma 1 di titik tengah pantai, dengan gaya sederhana. Disana yang datang biasanya bule bule yang berwisata 2- 4 minggu untuk menikmati alam. Recommend abis!
     
  17. Alfian17 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 3, 2014
    Messages:
    24
    Trophy Points:
    27
    Ratings:
    +7 / -0
    gili di lombok ga masuk ya
     
  18. pulut Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 15, 2011
    Messages:
    11
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +0 / -0
    lombok lebih bagus lagi dah, pantai tanjung aan, bukit merese, kuta lombok, mawun dll
     
  19. 11_6571 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 29, 2013
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +3 / -1
    wih kalo derawan mah mantap tuh gan, gak kalah kok sm pantai lain di Indonesia, semoga akses kesananya makin diperbagus sama pemda nya :oghero:
     
  20. deonz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 7, 2009
    Messages:
    13
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    kalo dipelihara dengan baik, pantai di Indonesia juga ga kalah dengan yang ada di luar sana. terlebih masih banyak pantai di Indonesia yang belum banyak dikunjungi.
     
  21. princedevil Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 9, 2011
    Messages:
    41
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +3 / -7
    kuta ga masuk ? senggigi ?
     

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.