1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Fenomena Moguicheng, Kota Iblis di Cina

Discussion in 'Dunia Lain' started by muchtarluthfi, Jan 20, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. muchtarluthfi M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 13, 2012
    Messages:
    9,761
    Trophy Points:
    222
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +15,410 / -1
    Moguicheng, Kota Iblis di Cina
    sumber : terselubung.blogspot.com


    Mengenal Kota Moguicheng

    Di Cina, terdapat sebuah kota bernama Xinjian. Di kota ini, ada daerah terbengkalai yang disebut “Moguicheng” atau kota iblis (Devils’ Town). Disana ada beberapa istana / kastil kuno yang misterius.

    Orang – orang setempat menyebutnya Moguicheng yang artinya kota Iblis. Moguicheng, yang merupakan padang pasir terletak di provinsi Xinjian Cina. Daerah ini merupakan daerah yang terbengkalai, tak ada satupun orang yang tinggal disini.

    Disebut kota iblis karena kota ini menyimpan misteri. Jika kita berjalan pada hari yang cerah kearah kastil – kastil ditemani tiupan angin sepoi, maka kita akan mendengar alunan melodi yang menyerupai dentingan bel ataupun dawai – dawai gitar yang dipetik dengan lembut.

    Namun ketika badai datang, pasir yang beterbangan membuat langit seketika menjadi gelap. Alunan melodi itu akan berubah menjadi suara auman harimau, jerit tangis bayi, suara hewan yang sedang disembelih, jeritan wanita sekarat dan pada akhirnya semua akan berubah menjadi suara teriakan, tangis, dan kemarahan.

    Sampai saat ini, fenomena ini tetap jadi misteri.

    Pict Gallery

    [​IMG]
    [​IMG]
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. hidayato M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 7, 2009
    Messages:
    2,083
    Trophy Points:
    241
    Ratings:
    +14,671 / -0
    Mungkin suara2 itu munculnya dari celah2 atau lobang2 batu yg ditiup angin, atau bisa jg suara penampakan beneran :takut:
     
  4. capung2 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 23, 2011
    Messages:
    185
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +127 / -0
    kalo kaga salah perna baca tapi lupa dimana,
    emangk tata letak alam dan bangunannya yang bikin bunyi2 tsb
    kebetulan yg bikin merinding
     
  5. dwipoenya Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 29, 2010
    Messages:
    54
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +3 / -0
    mungkin kalo di jawa lebih mirip pasar setan kali ya
     
  6. baboo M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Aug 21, 2008
    Messages:
    497
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +3 / -0
    wah perlu diteliti nih konstruksi bangunannya atau kondisi geografisnya...ya ibarat kata kyk ceret air lah waktu dah mateng bgt...
     
  7. clontongan M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 20, 2012
    Messages:
    171
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +1,456 / -0
    setannya nyerang manusia ga' :???:
     
  8. Benii M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 25, 2013
    Messages:
    788
    Trophy Points:
    192
    Ratings:
    +66,437 / -0
    gambarnya masih kurang banyak gan..

    penasaran jadinya ama ni kota..
     
  9. rambutkaratan M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 7, 2012
    Messages:
    574
    Trophy Points:
    192
    Ratings:
    +10,852 / -0
    Pasar setan yang ada di Gunung Merbabu ya gan? :bloon:
     
  10. waswus M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 21, 2010
    Messages:
    204
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    pernah tayang d on de spot juga nie...
    mungkin suara yang d hasilkan dari gesekan angin dengan benda sekitar. IMHO
     
  11. Kiryuu_Yuuzuki Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 17, 2011
    Messages:
    170
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    kayanya pernah masuk pelm tapi gak tau apa hhe
    btw nice share
     
  12. night_bat M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 3, 2009
    Messages:
    252
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +4 / -0
    benar2 keren kayaknya tempatnya ini...
     
  13. jmx Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 22, 2013
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +1 / -0
    fenomena yang bikin bulu kuduk merinding kalo di sana
     
  14. erickstein Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 25, 2011
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    baru tau ane kalo ada yg kayak ginian...
     
  15. rvsk M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 29, 2011
    Messages:
    522
    Trophy Points:
    92
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +280 / -0
    seserem apa ya? Penasaran jadinya .
    Yuk tsnya jalan2 kesana yuk kita bawa botol kesono.
     
  16. gerard Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 26, 2010
    Messages:
    20
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    ane juga pernah denger yang kayak gini gan, lupa dimana tapi.
     
  17. Luminance Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 16, 2012
    Messages:
    17
    Trophy Points:
    2
    Ratings:
    +2 / -0
    Jadi pengen ke sana nih. penasaran sama bunyi2an itu :ogngacir:
     
  18. INTERNETS M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 30, 2011
    Messages:
    3,135
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,651 / -1
    pedangnya keren2...
    mungkinkah suaranya berasal dari tempat lain yang di bawak oleh angin bersamaan dengan pasir seperti fatamorgana gitu...?
     
  19. Arghat Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 21, 2009
    Messages:
    283
    Trophy Points:
    27
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +401 / -0
    Mungkin dulunya tu tmpt banyak kejadian yang tragis sehingga meninggalkan residual energi(suara2 tangisan,Sembelih,dll) yang sangat kuat ....
     
  20. batax13 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 12, 2009
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    ada penampakan nya ngak?
     
  21. Miyamoto77 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 11, 2011
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +6 / -0
    memang ini dulunya bekas apa? kok seram banget sampe segitunya kalau lagi badai
    tapi mungkin sih benar juga kalo misalnya suara yang muncul itu karena gesekan batu.. mungkin
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.