1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Fenomena Munculnya "Kota Siluman" di atas sungai Xin'an, Cina

Discussion in 'Dunia Lain' started by Oguyzehaha, Jan 21, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. Oguyzehaha M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 15, 2010
    Messages:
    1,897
    Trophy Points:
    172
    Ratings:
    +5,438 / -0
    Pada tanggal 26 Juni 2011, media-media melaporkan sebuah peristiwa misterius di kota Huang Shan, Cina. Disebutkan kalau sebuah "kota siluman" muncul di atas sungai Xin'an setelah hujan lebat. Namun, media-media tersebut juga melaporkan kalau peristiwa ini terjadi akibat Mirage/Fatamorgana. Benarkah demikian?

    Bagi kalian yang belum mengetahui kisah ini, berikut cuplikan berita berjudul 'Kota Misterius' Muncul di atas sungai China' dari Vivanews.com:
    Sebelum Vivanews, media-media besar lain di dunia seperti dailymail, foxnews dan yahoo news juga memberitakannya sehingga video ini dengan segera menjadi sensasi di dunia maya. Sebagian orang yang menolak teori Mirage mulai mengajukan berbagai pendapat yang bervariasi. Ada yang menyebutnya sebagai Vortex. Ada yang menyebutnya hasil dari proyek Blue Beam dan ada yang menyebutnya sebagai kota hantu.

    Lalu, yang mana yang benar?

    Apakah video itu hoax?

    Jika tidak, apakah fenomena yang terlihat di video adalah hasil dari Mirage?​



    Untuk lebih jelasnya silahkan ke Sumbernya langsung
    :tkp2:
     
    • Thanks Thanks x 7
    • Like Like x 3
    Last edited: Feb 26, 2012
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. jimmy168 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 25, 2011
    Messages:
    1,976
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +1,391 / -0
    videonya gak bisa di buka di tempat saya :swt:
    kayaknya sudah di hapus :swt:
     
  4. dhika7 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 28, 2011
    Messages:
    89
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +3 / -0
    video nya g bisa diliat gan
     
  5. Oguyzehaha M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 15, 2010
    Messages:
    1,897
    Trophy Points:
    172
    Ratings:
    +5,438 / -0
    udah tak update tuh videonya.. silahkan liat :hmm:
     
  6. sungminningnong M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 26, 2010
    Messages:
    1,620
    Trophy Points:
    242
    Ratings:
    +16,474 / -0
    hea,,fatamorgana ternyata :madesu:
    tapi keren juga fatamorgananya :hahai:
     
  7. rakuzz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 15, 2011
    Messages:
    136
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    kok bisa fatamorgana berbentuk seperti kota
     
  8. KRTC M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 31, 2011
    Messages:
    497
    Trophy Points:
    147
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,161 / -1
    fatamorgana yach :???:


    apa kayak fatamorgana oasis di padang pasir gitu :???:
     
  9. gusbadung Veteran

    Offline

    Joined:
    Dec 8, 2010
    Messages:
    0
    Trophy Points:
    240
    Ratings:
    +7,908 / -0
    keren juga sih dan detail pohonnya bener2:top:

    apa iya cuman fatamorgana..:???:
     
  10. strizki M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 10, 2010
    Messages:
    3,585
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +25,204 / -2
    seharusnya ada yang kesana :rokok:
    ato saat ngeliput sekalian jalan ke sana naek helicopter kek biar keren :oghoho:
    biar gak dikira hoax :oghoho:
     
  11. Oguyzehaha M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 15, 2010
    Messages:
    1,897
    Trophy Points:
    172
    Ratings:
    +5,438 / -0
    gak ada yg kepikiran kesana.. saat itu kan pas hujan badai lebat..
    isu kota hantu juga mulainya dari tv lokal itu yg ngerekam, sampek menyebar ke media2 lain...
     
  12. SankareaCiel M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 26, 2011
    Messages:
    2,741
    Trophy Points:
    146
    Ratings:
    +706 / -0
    kalo fatamorgana masa se-deatil itu :iii:
    berasa asli tapi kok aneh sama latarnya yang selalu menampakan kondisi sore hari... apa muncul cuman pas sore :hahai:
     
  13. RiseKnight M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 3, 2011
    Messages:
    508
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +188 / -0
    Hmm aneh ya...
    klo dibilang fatamorgana, ngga mungkin,
    klo dibilang refleksi, dri videonya ngga ada matahari kan???

    hmm klo mau bukti'in, cba aja berenang kesana :p
     
  14. strizki M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 10, 2010
    Messages:
    3,585
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +25,204 / -2
    kalo kesana mungkin keren ya:matabelo:
    serasa kek masuk ke Gerbang Dunia Paralel gitu :ogmatabelo:
     
  15. gaaragarakamu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 21, 2011
    Messages:
    187
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +10 / -0
    kerem banget... klo jaman dlu pasti dah dikira kota hantu beneran....
     
  16. fairytalesdied M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 26, 2011
    Messages:
    802
    Trophy Points:
    91
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,327 / -0
    pas beberapa detik nonton gw kira itu gedung asli bukan bayangan soalnya bener2 nyata. pas si anchor nya ngomong mirage baru ngeh
     
  17. Lexs194 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 16, 2011
    Messages:
    2,583
    Trophy Points:
    226
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +394,504 / -0
    *video koQ gak bisa yaaa?? gak bisa di liat dOnk????
     
  18. SankareaCiel M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 26, 2011
    Messages:
    2,741
    Trophy Points:
    146
    Ratings:
    +706 / -0
    [video=youtube;BgdreRGYCT0]http://www.youtube.com/watch?v=BgdreRGYCT0[/video]

    videonya :oghoho:
     
  19. Blackshield M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 15, 2010
    Messages:
    329
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +13 / -0
    videonya nga bisa d buka.. kayaknya udah k hapus
     
  20. AndyZ M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 19, 2009
    Messages:
    496
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +267 / -0
    iya sih, bingung jg..!! asli apa bukan ya..?? :???:
    klo fatamorgana kok sedetail itu..?
    memang di situ sebenar nya apa sih..?? sungai ato laut..??
     
  21. Double_DecaKiva_DenBlades M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    17,535
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +36,900 / -0
    kalau emang fatamorgana kok bisa berbentuk kota begitu?:???:
    detil banget lagi :iii:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.